Polsek Argapura Sosialisasikan Deklarasi Millennial Road Safety Festival 2019


Polsek Argapura Sosialisasikan Deklarasi Millennial Road Safety Festival 2019

Polres Majalengka, Dalam rangka mensukseskan program Millennial Road Safety Festival 2019, jajaran Polsek Argapura Polres Majalengka melaksanakan kegiatan Sosialisasi Millennial Road Safety Festival (MRSF) kepada seluruh warga masyarakat yang ada di Kecamatan Argapura Kabupaten Majalengka. Selasa, (29/01/2019).

Kegiatan ini merupakan sosialisasi menuju Zero Accident sebagai upaya peningkatan dan pengokohan persatuan bangsa di kalangan generasi muda serta mengupayakan generasi milenial untuk mewujudkan kamtibmas dan pelopor kesematan berlalu lintas guna tercapainya tujuan Road Safety (Keamanan dan Keselamatan Berkendara) yaitu Zero Accident (Tidak Terjadinya Laka Lantas). ucap Kapolsek.

Kapolsek Argapura Polres Majalengka mengatakan bahwa Sosialisasi ini ditujukan kepada sejumlah generasi millennial mulai dari pengendara, pelajar hingga komunitas-komunitas serta masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Argapura agar lebih peduli terhadap keselamatan berlalu lintas. pungkas Iptu Sarjiyo, S.E.

Humas Polsek Argapura.(litbangMPNI)

0 Komentar:

MOTO

MEDIA PADJAJARAN NUSANTARA INDONESIA
SATUKAN BANGSA BERSAMA MEDIA, BANGSA YANG SATU BANGSA INDONESIA
Alamat : Jalan Pembangunan III No.16 Jakarta Pusat TLP. 0838 7549 4989 - 0815 1706 1151